Berikut ini adalah beberapa tips yang mungkin dapat berguna untuk mencegah agar komputer tidak menjadi lambat.
1. Hati-hati dalam mendownload program
Jika Anda akan mendownload suatu program, pertimbangkanlah 3 hal berikut ini:
- Apakah Anda akan menggunakan program tersebut?
- Apakah program tersebut menguntungkan atau berguna? Dan
- Berapa besar disk space yang dibutuhkan oleh program tersebut?
Jika Anda tidak akan menggunakan program tersebut, lalu untuk apa mendownloadnya?
Periksa juga seberapa besar memory yang dibutuhkan oleh program tersebut.
2. Aturlah komputer Anda.
Sebelumnya, bukalah Disk Defragmenter dan periksa (analyze) disk komputer Anda.
3. Bersihkan komputer Anda.
- Cara I (termudah) : Bukalah program Disk Cleanup, pilih jenis file apa yang ingin Anda hapus dan bersihkan disk komputer Anda.
- Cara II (tidak terlalu mudah) : Pada Windows Explorer, klik My Computer, kemudian klik pada drive C, lalu pilih Properties, kemudian Tools, Check Now dan klik Start untuk mulai disk chekup ketika komputer booting.
4. Uninstall semua program yang tidak Anda gunakan dan hapus folder-folder yang tidak berguna.
PERINGATAN :
* Jangan menghapus program apapun di dalam drive C. Karena drive itu memiliki file-file penting yang membuat komputer dapat bekerja.
* Jangan mendownload program yang menyatakan akan meningkatkan kinerja komputer Anda dan membuatnya lebih cepat. Program-program ini tidak terbukti dapat melakukannya, dan bahkan mungkin memperlambat komputer Anda ketika dalam berproses.
Tips Mencegah Komputer Agar Tidak Menjadi Lambat
Wednesday, September 28, 2011

Catatan lainnya :
- Download Gratis Norton Antivirus 2012
- Avast Free Antivirus | Download Software Gratis
- Download Gratis Software AVG AntiVirus Free 2012 12.0 Build 1831a4535
- Download Gratis Antivirus McAfee AVERT Stinger 10.2.0.325
- Download Gratis Avira Antivirus Software
- Meningkatkan Kecepatan Display Menu Pada Start Menu Windows
- Cara Back-Up dan Restore Registry Windows XP
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
Comments :
0 komentar ke "Tips Mencegah Komputer Agar Tidak Menjadi Lambat"
Post a Comment
Silakan berkomentar sesuka Anda. Namun jangan spam, berbau SARA, kekerasan, porno atau intimidasi terhadap orang lain. Komentar yang melewati batas akan di hapus. Terima kasih.